my school - Fadhlan Fadhilla Balatif
Bank Sampah
SMKN 6 Malang
SMKN 6 merupakan sekolah adiwiyata yang sangat menjaga kebersihan lingkungan. Guru dan para staff pembersih selalu mengawasi kebersihan yang berada disekolah mulai dari kebersihan kelas, kebersihan siswa hingga sampah. Nah teman - teman di SMKN 6 Malang ada lho bank sampah, bank ini berguna untuk menampung sampah plastik yang bisa didaur ulang. Siswa SMKN 6 setiap hari Jum'at pada mata pelajaran softskill diharapkan untuk membawa sampah botol plastik yang nantinya dimasukkan ke bank sampah. Kegiatan ini dilakukan untuk meningkatkan kewaspadaan siswa terhadap lingkungannya agar lingkungan sekolah tercinta kita ini dijauhi oleh bau tak sedap dan lalat.
Siswa SMKN 6 menyiapkan bank sampah


Komentar
Posting Komentar